Minggu, 26 Oktober 2014

psikologi management



tulisan pertemuan 2
Seorang karyawan di sebuah yayasan  sudah bekerja 20 tahun diyayasan tersebut, ia sangat senang dan nyaman kerja ditempat tersebut ia tidak merasa dibebani oleh pekerjaan ini tetpai malah enjoy dengan pekerjaan ini. Mengapa? Karena  dia selalu menganggap bahwa pekerjaan itu bukan beban untuknya tetapi adalah suatu tempat untuk mengembangkan dirinya baik kwalitas kerjanya maupun keterampilannya. Dengan gaji yang cukup ia tidak mempermasalahkannya karena imbalan yang luar biasa adalah pengalaman dari pengabdiannya selama ini, dari pengalaman tersebut ai bisa melihat lebih luasnya  dunia dan itu lah imbalan yang paling berharga, setiap harinya ia selalu berhubungan dengan banyak orang apalagi dengan anak yayasan tersebut yang mana yayasan orang-orang yang mempunyai gangguan-ganguan yang berbeda dimana mengurusnya perlu dengan kesabaran dan keikhlasan.
Ia sangat menikmati pekerjaan ini karena ia suka dengan dunia social, iapun sediki-demi sedikit belajar nenpelajari kejadia-kejadian seharinya untuk ia amati agar menjadi suatu pengetahuan dan hungga menjadi sebuah solusi, aia sangat menikmatinya dan dengan karyawan lainnya pun aia sangan dekat selalu menghargai satu sama lain dan mereka saling medukung . semua karyawan selain melakukan evaluasi tetapi melakuakan konseling atau lebih sering dengan sharing agar apa? Agar hubungan mereka tetpa harmoni s dan dapat membantu satu sama lain.jadi dalam pekerjaannya itu selalu damai tentran dan tidak pernak ada konflik antar karyawan didalamnya, mereka sangat menikmati pekerjaannya.
Tanggapan
 kepuasan kerja seseorang itu berbeda-beda dan bagaimana seseorang itu menyikapinya tetapi disamping dari diri orang tersebut kita butuh dukungan dari oraang lain, dan seperti kasusu diatas adalah contoh seseorag yang telah merasakan kepuasan kerja karena ia bekerja sesuai dengan keterasmpilan dia dan minat dia , dan dukungan dari segala arah dia dapatka.

0 komentar:

Posting Komentar

 

kholqy.psi Copyright © 2009 Cookiez is Designed by Ipietoon for Free Blogger Template